Buka platform Android Tampilkan ikon platform
Buka platform Android Buka platform Windows Buka platform Mac
Ikon Football Master

Football Master

11.0.1
197 ulasan
204.8 k unduhan

Kelola klub sepak bolamu sendiri

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Carlos Martínez
Direviu oleh
Carlos Martínez
Content Team Lead

Football Master adalah permainan manajemen sepak bola dimana kamu mengendalikan setiap aspek yang terlibat dalam mengelola klub sepak bola. Awal permainan di Football Master, kamu akan dikejutkan dengan banyaknya pemain elit yang terdapat dalam gim ini. Bintang-bintang seperti Neymar dan Luis Suarez berada di garis depan, dan seiring kamu melaju dalam permainan, kamu dapat merekrut pemain baru dan mengatur setiap pemain di dalam tim untuk membangun daftar yang kuat. Plus, masing-masing pemain dalam permainan digambarkan sangat realistis.

Football Master hadir dengan lisensi FIFPro Commercial Enterprises BV penuh yang menyediakan konten teratas untuk menghasilkan GI berkualitas tinggi dan detail yang menakjubkan. Meskipun setiap tim dirancang untuk diberikan tim nasional, nama-nama tim yang termasuk dalam permainan ini tidak sesuai dengan tim nasional di kehidupan nyata atau tim utama apapun. Faktanya, aspek permainan ini mengungkap kesenjangan yang semakin meluas di antara PES dan pertandingan sepak bola lainnya. Kamu juga akan menyadari saat bermain, kamu akan tumbuh menjadi karakter yang memainkan peran manajerial, dan dapat menggunakan insentif untuk memberikan timmu aspek yang lebih nyata.

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Permainan manajemen olahraga ini menyisakan sedikit yang diinginkan dari gim lain seperti Top Eleven Be A Soccer Manager. Faktanya, setiap pertandingan terasa menarik dan kamu dapat memilih untuk menonton seluruh pertandingan atau lansung melompat ke hasil akhirnya.

Football Master memungkinkanmu untuk bertarung dalam mode permainan yang beragam seperti Super Liga, Liga Master, atau Piala Eropa. Disini, kamu akan menggabungkan keterampilan strategi dan kreativitas dalam porsi yang sama saat menyesuaikan timmu dan memimpin mereka untuk mencapai kemenangan.

Diterjemahkan oleh Uptodown Localization Team

Persyaratan (Versi terbaru)

  • Memerlukan Android 4.4 ke atas

Informasi tentang Football Master 11.0.1

Nama Paket com.galasports.football
Lisensi Gratis
Sistem Op. Android
Kategori Olahraga
Bahasa B.Indonesia
46 lainnya
Penerbit GALA Sports
Unduhan 204,848
Tanggal 1 Jul 2025
Rating Konten +3
Iklan Tidak ditentukan
Mengapa aplikasi ini dipublikasikan di Uptodown? (Informasi lebih lanjut)
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Versi terdahulu

Lihat yang lainnya
xapk 10.9.1 Android + 4.4 21 Mei 2025
xapk 10.8.1 Android + 4.4 9 Apr 2025
apk 10.7.1 Android + 4.4 26 Feb 2025
xapk 10.6.1 Android + 4.4 16 Jan 2025
xapk 10.5.1 Android + 4.4 28 Nov 2024
xapk 10.3.3 Android + 4.4 22 Sep 2024

Nilai Aplikasi ini

Reviu aplikasi
Ikon Football Master

Penilaian

4.5
5
4
3
2
1
197 ulasan

Komentar

Lihat yang lainnya
grumpygoldendove25306 icon
grumpygoldendove25306
1 bulan lalu

Permainannya bagus

Like
Balas
intrepidblackhen95581 icon
intrepidblackhen95581
6 bulan lalu

super

2
Balas
awesomebrowncrocodile83186 icon
awesomebrowncrocodile83186
pada 2023

Luar biasa

2
Balas
bravebrownpear7155 icon
bravebrownpear7155
pada 2023

Aplikasi sangat bagus

3
Balas
beautifulvioletduck58071 icon
beautifulvioletduck58071
pada 2023

Permainan terbaik di dunia

7
Balas
awesomesilversparrow93614 icon
awesomesilversparrow93614
pada 2023

Permainannya sangat indah

9
Balas
Ikon Soccer Manager 2020
Kelola klub sepak bola real dan bawa ke posisi puncak
Ikon PES Club Manager
Manajer sepak bola resmi dari Pro Evolution Soccer
Ikon Top Eleven
Pengelolaan sepakbola no.1 di dunia, akhirnya hadir di Android
Ikon Soccer Manager 2022
Bola bergelinding kembali
Ikon Championship Manager 17
Musim baru dimulai di sini
Ikon Mini Soccer Star
Menjadi bintang sepak bola terbaru
Ikon EA SPORTS FC Tactical
Rasakan keajaiban FIFA dari sudut pandang teknis
Ikon NBA NOW 24
Rasakan musim NBA dari dalam
Ikon Soccer Manager 2023
Menjadi pelatih paling didambakan di dunia
Ikon Soccer Manager 2025
Raih kemenangan di musim bola 24/25
Ikon Superkickoff
Kelola tim bola dan ikuti kompetisi dalam simulasi yang realistis
Ikon Soccer Manager 2021
Menjadi manajer tim terbaik di musim sepak bola ini
Ikon Soccer Manager 2024
Soccer Manager musim 23/24 sudah hadir
Ikon SEGA Football Club Champions
Pimpin tim sepak bolamu ke puncak
Ikon Prime Football 2025
Menjadi manajer tim terbaik di dunia
Ikon Ultimate Football Manager
Kelola sebuah klub sepak bola fiktif
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Soccer Manager 2020
Kelola klub sepak bola real dan bawa ke posisi puncak
Ikon Top Eleven
Pengelolaan sepakbola no.1 di dunia, akhirnya hadir di Android
Ikon Soccer Manager 2022
Bola bergelinding kembali
Ikon Soccer Manager 2018
Membuat keputusan utama dan memenangkan tim favorit Anda
Ikon Mini Soccer Star
Menjadi bintang sepak bola terbaru
Ikon Football Master 2
Salah satu game manajemen bola terbaik di Android
Ikon Online Soccer Manager
Menjadi pelatih sepak bola terbaik di dunia
Ikon SportEasy
SportEasy
Ikon AetherSX2
Emulator PlayStation 2 yang tangguh untuk Android
Ikon eFootball PES 2025
Game sepak bola paling realistis untuk Android
Ikon Block Blast!
Pasangkan setiap kepingan untuk menghilangkan baris dan kolom
Ikon EA Sports FC Mobile Beta
Generasi baru sepak bola hadir di Android
Ikon Free Fire Advance
Akses server advance Free Fire
Ikon Super Bear Adventure
Pulihkan kedamaian di kerajaan hewan dalam permainan platformer 3D ini.
Ikon Mobile Legends
MOBA Android 5v5 yang spektakuler
Ikon Free Fire
Battle royale yang lebih cepat dan tidak terlalu menuntut